PROGRAM KERJA KEPUTRIAN
ROHIS SMAN 1 TAJURHALANG
Ketua : Nur Maita P.
KUBRA
(Kumpul Bareng Akhwat)
1.
KAMUS
(Kajian Muslimah)
a) Nama
Kegiatan : KAMUS (Kajian Muslimah)
b) Tema : Hak dan Kewajiban seorang
muslimah
c) Deskripsi
Kegiatan : Kajian Muslimah yang diadakan
di Masjid bersama Akhwat Rohis ataupun Akhwat Boat boleh mengikutinya. Dengan
tujuan silahturahmi, menambah ilmu dan sebagainya. Dengan adanya pembicara yang
direncanakan pembicaranya dari alumni Rohis.
d) Sasaran : Akhwat Rohis dan
diperbolehkan Akhwat Boat Lainnya
e) Pelaksanaan :
Awal Febuari
f) Anggaran : Snack dan minum ±Rp150.000,00
g) Penanggung
Jawab : Nurmaita Putri H
2.
MEGAWAT
(Mentoring Gabungan Akhwat)
a) Nama
kegiatan : MEGAWAT (Mentoring
Gabungan Akhwat)
b) Tema : -
c) Deskripsi
Kegiatan : Mentoring dilakukan
bersama-sama didalam masjid, sasaran Akwat Rohis dan diperbolehkan untuk Akhwat
Boat lainnya. Dengan tujuan silahturahmi, berkumpul bersama, menambah wawasan,
dan sebagainya. Dengan adanya pembicara yang direncanakan dari alumni Rohis.
d) Sasaran : Akhwat Rohis dan
diperbolehkan Akhwat Boat Lainnya
e) Pelaksanaan : Awal Mei
f) Anggaran
: Snack dan minum
±Rp150.000,00
g) Penanggung
Jawab : Nurmaita Putri H
3.
TM2/
TMM (Training Motivasi Muslimah)
a) Nama
Kegiatan :TM2/ TMM (Training Motivasi
Muslimah)
b) Tema
: Kehidupan
c) Deskripsi
Kegiatan : Training Motivasi ini
dilaksanakan di Masjid, sasaran Akhwat Rohis dan diperbolehkan Akhwat Boat
lainnya. Dengan Tujuan silahturahmi, menambah semangat untuk lebih baik lagi,
berkumpul bersama, menambah wawasan dan sebagainya. Dengan adanya pembicara
yang direncanakan dari alumni Rohis.
d) Sasaran : Akhwat Rohis dan
diperbolehkan Akhwat Boat Lainnya
e) Pelaksanaan : Awal Agustus
f) Anggaran
: Snack dan minum
±Rp150.000,00
g) Penanggung
Jawab : Nurmaita Putri H
4.
Latihan
Rutin Saman dan Marawis Akhwat
a) Nama
Kegiatan : Latihan Rutin Saman dan
Marawis Akhwat
b) Tema
: -
c) Deskripsi
Kegiatan : Latihan saman dan marawis
secara rutin yang diadakan setiap seminggu sekali dengan hari yang beda. Dengan
sasaran Akhwat yang mengikuti saman dan marawis. Dengan tujuan mengembangkan
potensi akhwat agar timbul rasa percaya diri untuk tampil di muka umum,
silahturahmi, berkumpul bersama, dan sebagainya. Dengan adanya pelatih yang
direncanakan dari kaka kelas 12 IPA2 untuk saman dan dari ikhwan untuk marawis.
Dengan adanya anggaran untuk diberikan kepada kaka kelas 12 IPA2 sebagai ucapan
terimakasih yang anggaran tersebut berasal dari infaq anggota saman setiap
minggunya ±Rp1000,00.
d) Sasaran :
Akhwat yang mengikuti saman dan marawis
e) Pelaksanaan
: Setiap seminggu sekali
f) Anggaran : Dari anggota untuk kaka kelas 12 IPA2 (
g) Penanggung Jawab : Nurmaita Putri H
5.
KUBRA
RUTIN (Kumpul Bareng Akhwat Rutin)
a) Nama
Kegiatan : KUBRA RUTIN ( Kumpul
Bareng Akhwat Rutin)
b) Tema
: -
c) Deskripsi Kegiatan : Kumpul bareng Akhwat maksudnya kumpul bersama dengan tema
yang berbeda dan di sesuaikan dengan keinginan para anggota Rohis misalnya
seperti ice party, rujak party, belajar bersama, sharing sharing, dan lainnya.
Yang akan rutin dilaksanakan setiap sebulan sekali. Dengan tujuan agar
silahturahmi sesama anggota rohis akhwat semakin erat dan sebagainya.
d) Sasaran
: Akhwat Rohis
e) Pelaksanaan
: Setiap sebulan sekali
f) Anggaran
: ± Rp150.000,00
Penanggung Jawab :
Nurmaita Putri H
Tidak ada komentar:
Posting Komentar